REPUBLIKA.CO.ID., ISTANBUL -- Sedikitnya enam orang tewas dan 11 lainnya cedera setelah sejumlah ledakan menghantam sebuah sekolah putra di ibu kota Afghanistan, Kabul, pada Selasa (19/4/2022), kata pejabat pemerintah...
Sejak baru-baru ini, remaja perempuan di Afganistan tidak lagi bisa bersekolah, perempuan dewasa dilarang menaiki pesawat tanpa muhrim, sementara laki-laki atau perempuan dikenakan jadwal terpisah untuk mengunjungi taman kota. Pembatasan...
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL – Taliban menepis kritik yang dilayangkan Amerika Serikat (AS) perihal pemerintahannya di Afghanistan. Washington menyoroti jajaran pemerintahan Taliban yang hanya didominasi satu etnis alias tak inklusif.
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL – Taliban mengklaim pemerintahannya di Afghanistan semakin dekat untuk memperoleh pengakuan internasional. Sejak merebut kembali kekuasaan di Afghanistan pada pertengahan Agustus tahun lalu, belum ada satu pun...
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL – Sejumlah universitas negeri di Afghanistan, pada Rabu (2/2/2022), dibuka untuk pertama kalinya sejak Taliban merebut kekuasaan pertengahan Agustus tahun lalu. Kendati demikian, masih sedikit mahasiswa, terutama...
REPUBLIKA.CO.ID, TEHERAN – Pemerintah Iran telah memberikan izin kepada truk-truk bahan bakar untuk mengirim pasokan ke Afghanistan. Kendati demikian, hingga kini Teheran belum secara resmi mengakui pemerintahan Taliban di...
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- China mendorong kepemimpinan Taliban untuk memenuhi harapan masyarakat internasional. Termasuk membangun struktur politik yang terbuka dan inklusif, serta berintegrasi dalam komunitas internasional.
"Afghanistan harus menanggapi...
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL -- Sedikitnya 26 orang tewas akibat gempa bumi yang melanda Afghanistan barat. Para korban meninggal ketika atap rumah mereka runtuh pada Senin (17/1/2022) di distrik Qadis, di...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Media Afghanistan kesulitan untuk bertahan sejak Taliban berkuasa di negara itu. Serial romantis menghilang setelah Taliban memperingatkan terhadap konten yang dianggap cabul.
Selain itu, acara...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Dewan Bank Dunia menyetujui pencairan dana sebesar 280 juta dolar AS dari dana perwalian yang dibekukan ke dua lembaga bantuan untuk membantu Afghanistan mengatasi krisis kemanusiaan...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Jepang mempertimbangkan untuk membuka kembali kedutaan besar di Kabul. Sebelumnya, Jepang memindahkan operasional kedutaan ke Qatar setelah Taliban menguasai Kabul pada Agustus lalu.
"Pemerintah sedang...
Perserikatan Bangsa-Bangsa pada Senin (22/11) mendorong tindakan segera untuk menopang bank-bank Afganistan. Dalam laporan sebanyak tiga halaman tentang sistem perbankan dan keuangan Afganistan yang dilihat oleh Reuters, Program Pembangunan PBB...
Ekonomi Afganistan yang sebelumnya telah babak belur kini dihantam kekeringan berkepanjangan dan berkuasanya kembali Taliban. Masa depan negara itu tampak suram. Taliban hingga kini masih berjuang untuk mendapatkan pengakuan internasional...
IHRAM.CO.ID, ISLAMABAD — Amerika Serikat (AS) akan memberikan bantuan kemanusiaan senilai hingga 144 juta dolar untuk Afghanistan. Negara itu hingga saat ini menghadapi krisis, yang dikhawatirkan membuat banyak orang...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Para aktivis perempuan di Kabul, Afghanistan, mengacungkan papan bertuliskan "mengapa dunia menyaksikan kita mati dalam diam?” dalam aksi protes yang digelar Selasa (26/10). Mereka memprotes kelambanan...
IHRAM.CO.ID, LONDON -- Para pengungsi Afghanistan menjerit di hotel-hotel penampungan pengungsi di Inggris. Mereka yang sebelumnya kabur dari penguasa baru Taliban, mengaku ingin kembali pulang ke Afghanistan. Pengakuan mereka...
IHRAM.CO.ID, BRUSSELS – Uni Eropa mengalokasikan dana sebesar 300 juta euro untuk bantuan kemanusiaan ke Afghanistan. Bantuan itu diharapkan meringankan negara yang tengah dilanda krisis tersebut.
“Kami berdiri...
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL -- Taliban melarang tukang cukur di provinsi Afghanistan selatan untuk mencukur atau memotong janggut. Pelarangan tersebut diklaim sejalan dengan Syariah atau hukum Islam yang kelompok itu yakini. Perintah di...
IHRAM.CO.ID, NEW YORK – Pakistan telah mengulangi seruannya kepada dunia untuk tidak meninggalkan Afghanistan setelah Taliban mengambil alih negara itu. Hal ini disampaikan ketika Menteri Luar Negeri AS Antony...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Di atas rumah-rumah yang padat dan puncak pegunungan Hindu Kush, langit biru Kabul pernah dihiasi dengan layang-layang warna-warni yang tak terhitung jumlahnya. Layang-layang itu diterbangkan oleh...
IHRAM.CO.ID, BRUSSELS -- Uni Eropa (EU) tidak memiliki pilihan kecuali berbicara dengan pemerintah baru Taliban Afghanistan. Brussel akan mencoba berkoordinasi dengan anggota pemerintah untuk menyusun kehadiran diplomatik di Kabul,...
IHRAM.CO.ID, TORONTO--Seorang pengusaha Muslim Toronto telah dipuji sebagai teladan baik karena kedermawanannya. Pujian itu disematkan setelah ia menghabiskan Rp 712 juta untuk membantu ratusan pengungsi Afghanistan yang tiba di...
IHRAM.CO.ID, WASHINGTON – Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Antony Blinken mengungkapkan kekhawatiran Pakistan telah mendukung Taliban. Ia pun menyerukan agar Pakistan untuk tak memberi legitimasi pada pemerintahan Taliban...
REPUBLIKA.CO.ID, -- Keadaan ekonomi Afganistan yang telah lama dilanda konflik dan krisis kemanusiaan kini bertambah suram sejak Taliban mengambil alih kendali pemerintahan. Namun Amerika Serikat dan negara Barat lainnya hingga...
IHRAM.CO.ID, JENEWA – Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengadakan konferensi bantuan di Jenewa pada Senin (12/9) dalam upaya mengumpulkan lebih dari 600 juta dolar Amerika untuk Afghanistan, memperingatkan krisis kemanusiaan setelah...
Khalid Shinwari (25) merasa lega setelah berhasil melarikan diri dari Afganistan yang kini dikuasai Taliban. Ia berhasil mencapai Pakistan dalam beberapa hari terakhir. Shinwari mengaku ia dan keluarganya pertama kali...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Sekitar 200 warga Afghanistan dan AS meninggalkan bandara Kabul menuju AS pada Kamis (9/9) sore menggunakan penerbangan Qatar Airways. Ini merupakan penerbangan pertama sejak Taliban menguasai...
Berminggu-minggu sudah umat Sikh dan Hindu Afganistan berlindung di Gurdwara Dashmesh Pita, sebuah kuil komunitas Sikh, di wilayah Karte Parwan dekat ibu kota Kabul. Mereka berasal dari berbagai bagian...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Salah satu pendiri Taliban, Mullah Baradar, akan memimpin pemerintahan baru Afghanistan yang akan diumumkan segera, kata beberapa anggota kelompok itu, Jumat. Baradar, yang saat ini menjabat...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi mengatakan telah bertemu dengan perwakilan Taliban di Doha, Qatar. Hasil pertemuan tersebut akan menjadi bahan pertimbangan pemerintah Indonesia untuk mengambil...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Warga Afghanistan yang memiliki dokumen sah akan dapat melakukan perjalanan di masa depan kapan saja mereka mau, kata seorang pejabat senior Taliban pada Jumat (27/8) dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL -- ISIS mengatakan, salah satu pelaku bom bunuh diri di dekat bandara Kabul, Afghanistan menargetkan penerjemah dan kolaborator dengan tentara Amerika Serikat (AS). Pejabat AS menyalahkan kelompok Islam...
IHRAM.CO.ID, DUSHANBE – Tajikistan mengatakan tak akan mengakui pemerintahan Taliban di Afghanistan. Pengakuan hanya akan diberikan jika Taliban membentuk pemerintahan inklusif dan mewakili semua kelompok etnis di negara tersebut....
IHRAM.CO.ID, DUBAI -- Organisasi Kerja Sama Islam (OIC) pada Ahad (22/8) berjanji akan membantu menciptakan perdamaian di Afghanistan. OIC juga mengatakan para pemimpin Afghanistan di masa depan harus waspada...
REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA - Presiden Turki Presiden Recep Tayyip Erdogan dan Perdana Menteri Yunani Kyriakos Mitsotakis pada Jumat membahas perkembangan terakhir di Afghanistan dan masalah migrasi via percakapan telepon. Dalam sebuah...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Selama beberapa hari terakhir, perhatian tertuju kepada perebutan kekuasaan Taliban di Afghanistan. Jatuhnya Kabul pada Ahad lalu itu bermula dari penarikan pasukan Amerika setelah perang selama...
IHRAM.CO.ID, NEW DELHI -- Kementerian Luar Negeri India mengumumkan akan membantu anggota komunitas Sikh dan Hindu di Afghanistan untuk datang ke negara itu, Senin (16/8). Tawaran itu muncul usai...
IHRAM.CO.ID, WASHINGTON -- Presiden AS Joe Biden mengatakan pada Sabtu (13/8) telah menyetujui pengiriman pasukan militer tambahan ke Kabul untuk membantu evakuasi staf kedutaan mereka dari Afghanistan. Dalam sebuah...
IHRAM.CO.ID, WASHINGTON -- Amerika Serikat (AS) memutuskan menurunkan jumlah pegawainya di Kedutaan Besar di Kabul, Afghanistan. Keputusan ini diambil setelah tanpa disangka Taliban berhasil merebut banyak wilayah. AS mengerahkan...
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Taliban merebut kota Ghazni yang berjarak 150 kilometer dari ibu kota Kabul, Afghanistan pada Kamis (12/8). Ghazni adalah ibu kota provinsi kesembilan yang berhasil direbut oleh...
Afganistan menghadapi "krisis eksistensial" akibat meningkatnya serangan Taliban menjelang penarikan penuh pasukan Amerika Serikat (AS) dari negara itu, demikian laporan lembaga pengawas AS pada Kamis (28/07). Penarikan semua militer AS...
IHRAM.CO.ID, WASHINGTON – Amerika Serikat (AS) masih membantu pasukan Afghanistan dalam memerangi Taliban. Selama beberapa hari terakhir, Washington mendukung Kabul dengan bantuan serangan udara.
“AS telah meningkatkan serangan...
IHRAM.CO.ID, KABUL – Sebanyak 15 misi diplomatic dan perwakilan NATO di Afghanistan mendesak Taliban menghentikan serangan militer di negara tersebut. Desakan disampaikan hanya beberapa jam setelah delegasi Taliban dan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Warga Afganistan membuat kompor tenaga surya. Kompor itu sudah terbukti handal dengan harga terjangkau. Selain itu, juga ramah lingkungan. Kompor tenaga surya buatan Afganistan bisa mendidihkan air hingga 100° Celsius. Banyak keluarga di negara itu menggunakan kompor ini untuk memasak. Tetapi kompor tersebut tidak selalu ideal. “Kompor ini bagus buat kami, karena dengan kompor ini, kami memasak dan mendidihkan air tanpa butuh kayu, gas atau minyak. Tetapi di musim dingin ini sulit, karena matahari...
IHRAM.CO.ID, LONDON -- Inggris akan bekerja dengan Taliban jika mereka masuk dalam pemerintahan Afghanistan, kata Menteri Pertahanan Inggris Ben Wallace kepada Daily Telegraph dalam wawancara yang dimuat pada Selasa...
IHRAM.CO.ID, KABUL – Kelompok Taliban mengatakan enggan menciptakan pertempuran di kota-kota Afghanistan. Saat ini, Taliban diketahui mulai merebut dan menguasai kembali sejumlah wilayah di Afghanistan.
“Sekarang pertempuran dari...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Pasukan Amerika Serikat (AS) ditarik keluar dari pangkalan militer utama di Afghanistan pada Jumat, (2/7). Penarikan pasukan AS berlangsung ketika pemberontakan Taliban meningkatkan serangannya di...
IHRAM.CO.ID, WASHINGTON -- Pemerintahan Biden sedang meningkatkan persiapan untuk mulai merelokasi puluhan ribu penerjemah Afghanistan dan petugas lainnya yang bekerja dengan pasukan AS selama perang. Permohonan mereka untuk masuk...
IHRAM.CO.ID, KABUL--Taliban mengatakan mereka berkomitmen pada perundingan damai yang saat ini masih dinegosiasikan. Kelompok tersebut menambahkan mereka ingin Afghanistan menjalankan 'sistem Islam murni' yang sejalan dengan hak-hak perempuan yang...
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL -- Sebuah ledakan terjadi di dalam sebuah masjid di pinggiran ibu kota Afghanistan, Kabul. Ledakan yang terjadi saat pelaksanaan sholat Jumat itu menyebabkan 12 orang meninggal dunia.Dilansir...